Jawaban Surat Izin untuk Usaha Dagang TTS, Foto: RahulPandit via Pixabay.com Salah satu kegiatan yang bisa dilakukan untuk membunuh waktu adalah mengisi TTS alias teka-teki silang. Karena itu, belakangan ini banyak yang mencari jawaban surat izin untuk usaha dagang TTS.Jawaban Surat Izin untuk Usaha Dagang TTSJawaban Surat Izin untuk Usaha Dagang TTS, Foto: igorovsyannykov via Pixabay.com Dilansir dari situs resmi pelayanan.jakarta.go.id, surat izin untuk usaha dagang disebut SIUP alias Surat Izin Usaha Perdagangan.Pengertian SIUP adalah surat izin yang diberikan kepada suatu badan usaha untuk melakukan kegiatan usaha perdagangan secara legal dan diakui oleh pemerintah.Semua badan usaha, baik milik pribadi maupun sekelompok orang (koperasi, CV, UD, Firma, PT, BUMN, dan lain-lain) diwajibkan untuk mempunyai SIUP sebagai bukti pengesahan dari usaha yang tengah dijalankan. Jika Anda menjalankan suatu kegiatan usaha tanpa SIUP, itu berarti usaha Anda ilegal. 4 Jenis SIUPSebelum memulai suatu kegiatan usaha, Anda perlu mengetahui 4 jenis SIUP, yakni:SIUP MikroSIUP mikro adalah SIUP yang diberikan kepada pemilik badan usaha dengan modal atau kekayaan neto yang melebihi Rp50 juta sampai maksimal Rp500 juta.SIUP KecilSIUP kecil adalah SIUP yang diberikan kepada pemilik badan usaha dengan modal atau kekayaan neto mulai dari Rp50 juta sampai maksimal Rp500 juta.SIUP MenengahSIUP menengah adalah jenis SIUP yang diberikan kepada pemilik usaha dengan modal atau kekayaan neto antara Rp500 juta sampai maksimal Rp10 miliar.SIUP BesarSIUP besar adalah SIUP yang diberikan kepada pemilik usaha dengan modal atau kekayaan neto yang mencapai lebih dari 10 miliar.Manfaat SIUP untuk Pemilik UsahaKepemilikan SIUP tentu saja memiliki sejumlah manfaat bagi pemilik usaha, antara lain:Usaha akan sepenuhnya diakui pemerintah, sehingga akan memperoleh perlindungan hukum agar terbebas dari penertiban liar.Memudahkan pemilik usaha saat melakukan peminjaman modal ke bank atau koperasi dan dibutuhkan ketika mengikuti lelang atau tender.Salah satu syarat wajib untuk melakukan bisnis ekspor-impor.Karena telah diakui pemerintah, maka usaha yang dijalankan akan memiliki kredibilitas yang terpercaya, sehingga dapat meningkatkan kepercayaan konsumen.Apakah usaha Anda telah memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan?(BRP)
Jawaban Surat Izin untuk Usaha Dagang TTS dan Penjelasannya
Pos terkait
Dilantik Jadi Anggota DPR RI Periode Kedua, Rusdi Masse: Terima Kasih Amanahnya
Casting di Universitas Kebangsaan, Golden Picture Produksi Film Perang Sekelas Hollywood
Hadapi Tantangan Pendidikan Era Digital: Program Sekolah Unggulan YPS Naungan PT Vale Diluncurkan
KPPU Keluarkan Penetapan Persetujuan Bersyarat Atas Transaksi Akuisisi Grobogan Oleh Indocement
KPPU Keluarkan Penetapan Persetujuan Bersyarat Atas Transaksi Akuisisi Semen Groboga Oleh Indocoment